School of Computer Science BINUS UNIVERSITY Persiapkan Karier Gen Z Lewat Workshop Aplikasi Berbasis AI di PPTJ 2025

--
BACA JUGA:XRP vs Chainlink: Analisis Fundamental dan Prospek Jangka Panjang
Pameran pendidikan kali ini menjadi wadah penting bagi para pelajar untuk mengeksplorasi pilihan pendidikan tinggi yang sesuai dengan minat dan bakat mereka.
Dengan hadirnya BINUS University dan program-program unggulannya, diharapkan semakin banyak generasi muda yang termotivasi untuk mengembangkan keterampilan teknologi demi masa depan yang lebih cerah.
BINUS University pun terus berkomitmen dalam menyediakan program-program berkualitas yang relevan dengan kebutuhan industri.
Workshop ini menjadi salah satu langkah nyata dalam membekali generasi muda dengan wawasan dan keterampilan yang dibutuhkan untuk sukses di dunia kerja. Untuk informasi selengkapnya bisa kunjungi https://socs.binus.ac.id .
Temukan konten postingnews.id menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-